• 75 gram ikan teri jengki, digoreng kering
• 7 tangkai kucai, dipotong 3 cm
• 2 buah cabai hijau besar, diiris miring
• 5 buah cabai rawit merah, diiris miring
• 2 sendok makan kecap manis
• 1 sendok makan kecap asin
• 1 sendok teh minyak wijen
• 1/2 sendok teh garam
• 1/4 sendok teh merica bubuk
• 2 sendok makan minyak untuk menumis Bumbu Halus:
• 9 butir bawang merah
• 6 siung bawang putih Cara Memasak 1. Aduk rata kecap manis, kecap asin, minyak wijen, dan soun. Sisihkan. 2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, cabai merah, cabai hijau, cabai rawit merah, sampai harum. 3. Tambahkan ikan teri, garam, dan merica bubuk. Aduk rata. 4. Masukkan soun. Aduk sampai matang. Tambahkan kucai. Aduk rata.
0 Response to "Cara Masak Soun Goreng Ikan Teri"
Posting Komentar